DWP PEDULI BENCA BANJIR BANDANG 

Ketua Darma Wanita Persatuan ( DWP) Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Barat Drg. Hj. Armida H Siregar bersama Anggota DWP Peduli banjir bandang yang melanda daerah Kalukku Kabupaten Mamuju Jumat (21/10/2022)

Humas ( Kanwil)-Ketua Darma Wanita Persatuan ( DWP) Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Barat Drg. Hj. Armida H Siregar bersama Anggota DWP Peduli banjir bandang yang melanda daerah Kalukku Kabupaten Mamuju Jumat (21/10/2022)

Berangkat dari Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Barat dengan membawah puluhan sembako dan air mineral dan sejumlah uang tunai Darma Wanita Persatuan Kanwil Kemenag Prov. Sulbar menuju lokasi bencana banjir bandang yang terjadi pada Selasa tanggal 11 Oktober 2022 
Ada beberapa titik, yang menyalurkan Bantuan Madrasah Aliyah DDI lombang-lombang,  Pondok Pesantren Salafiyyah Attahiriyah Annahdhiyah dan Ter akhir yaitu Taman Pendidikan Al- Qur'an ABABIL.

 Ketua DWP Kanwil Kemenag Prov. Sulbar,  Hj. Armida H siregar mengatakan, kunjungan itu dilakukan dalam rangka memberikan dukungan baik moril dan materil untuk meringankan beban masyarakat terdampak bencana. Kegiatan ini merupakan salah satu wujud rasa empati dan kepedulian dari Kanwil Kemenag Prov. Sulbar  dan DWP Kanwil . 

Lanjut Hj. Armida menegaskan, selain menyalurkan bantuan  pihaknya juga memberikan semangat Bagian Korban Bencana.


Wilayah LAINNYA